
Pertanyaan itu sejenak terlintas setelah saya menonton salah satu acara di Televisi yang mengulas analisa pertandingan adu gengsi, aduk taktik sekaligus pembuktian sejarah antara Tim Nasional Jerman (Tim Panzer) berhadapan dengan Timnas Spanyol (Tim Matador) dalam pertemuan babak Semifinal Piala Dunia malam ini.
Secara pribadi, saya lebih menjagokan German karena mereka telah berhasil menaklukkan Argentina yang saya jagokan sejak awal, sehingga menurut saya Jerman pantas dan layak menjadi Juara Dunia 2010.