Salam jumpa lagi nih kawan-kawan, setelah sempat meninggalkan blog beberapa waktu sekarang saatnya membelai lagi blog ini dengan sedikit sentuhan lembut buat memeriahkan kancah perbloggingan di tanah air kita Indonesia.
Tabengan - Kata Tabengan adalah kosakata Bahasa Dayak Ngaju Kalteng (Kalimantan Tengah) yang berarti titian atau jembatan menuju kesuksesan, mengapa kata Tabengan kali ini saya angkat sebagai judul postingan ke dalam blog ini? saya rasa tidak perlu untuk menjawabnya karena rekan semua pasti sudah tahu dan faham betul mengenai maksud di balik ini semua :P .
Menuliskan kata Tabengan tentunya untuk lebih memperkenalkan unsur kebudayaan di Kalimantan termasuk dalam aspek bahasa sebagai salah satu kekayaan Bangsa yang harus senantiasa dilestarikan dari waktu ke waktu termasuk untuk kata Tabengan.
Untuk mewujudkan kehadiran unsur tersebut Tabengan sengaja dihadirkan ke khalayak ramai melalui media online yang diharapkan mampu membawa semangat layaknya sebuah titian menuju kesuksesan sebagai makna terpendam dari Tabengan itu sendiri.
Arti kata Tabengan secara gamblang memang hanya berupa sebuah titian atau jembatan, namun jauh di dalamnya terdapat unsur spirit atau semangat untuk mencapai sebuah kejayaan yang tidak terbantahkan.
Semoga saja semangat saat menuliskan kata Tabengan sebagai judul posting saat ini akan senantiasa menggelora menyelimuti admin blog Pakasam ini, agar terus berkarya dan mencipta melalui sarana online bernama blog.